Assalamualaikum Wr.Wb
Hallo teman-teman Nama saya Anisa Granada Balkis biasa di panggil Nisa, saya lahir di Baubau Sulawesi Tenggara, Saya merupakan seorang mahasiswi Politeknik Pariwisata Negeri Makassar Diploma Empat Jurusan Usaha Perjalanan Wisata . Saya mempunyai hobi jalan-jalan terkhususnya sekarang saya adalah anggota dari organisasi Maparaca (Mahasiswa Pariwisata Cinta Alam) Jadi selama di blog ini saya akan membagikan pengalaman saya dalam setiap mengeksplor destinasi yang ada di Indonesia terutama di Sulawesi
Untuk informasih lebih lanjut anda bisa hubungi saya melalui:
email: 18215041anisagranadabalkis@gmail.com
nomor whatsapp : 085342916431
instagram:annisagrnda